Blogger Template by Blogcrowds

Syarat-Syarat Penerimaan Kuliah Di Belanda
Ada ketentuan yang berlaku di Belanda agar dapat diterima di program sarjana. Syarat-syarat utama bagi siswa Indonesia yang mengambil program sarjana adalah sebagai berikut :
1.Ijazah SMU atau ijazah International Baccalaureate (IB).
2.Rapor SMU dari semester pertama hingga terakhir.
3.TOEFL 550 atau IELTS 6.0
4.Syarat-syarat utama bagi siswa Indonesia yang ingin mengambil gelar Master adalah sebagai berikut :
a)Ijazah Bachelor dari Universitas Negeri atau Universitas yang terakreditasi
b)Transkip nilai Akademik
c)TOEFL 550-580 atau IELTS 6.0 - 7.0 (tergantung program)
d)GRE atau GMAT (untuk program teknik atau MBA)
e)Surat rekomendasi dari Universitas dan/atau dari pimpinan perusahaan
f)Surat Motivasi
5.Informasi mengenai bagaimana mendapatkan program gelar doktor (Ph.D) dapat dilihat pada www.foundation-info.com atau www.nuffic.nl/pdf/service/factsh/earningphd.pdf


0 comments:

Newer Post Older Post Home